memaksimalkan performa ubuntu 12.04

saya akan berbagi sedikit tips bagi pengguna ubuntu 12.04,yaitu tips tentang bagaimana mamaksimalkan linux ubuntu versi 12.04.langsung saja tidak usah basa-basi langsung ketipsnya:

  • instal preload 
          sudo apt-get install preload
  • Membersihkan APT Chace
          sudo apt-get autoclean
  • Menonaktifkan Aplikasi Startup yang Tidak Perlu
          sudo apt-get install bum
  •  Mengatur Swappiness
  •  Untuk memeriksa swappiness Anda yang saat ini digunakan, jalankan perintah ini:

    cat /proc/sys/vm/swappiness


    Nilai standar adalah 60, untuk menggantinya, edit file ini:

    sudo gedit /etc/sysctl.conf


    Tambahkan script ini di baris paling bawah bila tidak ada:

    vm.swappiness=10
     
  • Dapatkan Kinerja Handal dengan ZRAM
        Jika Anda memiliki komputer lama dengan RAM rendah, Anda dapat mengoptimalkannya menggunakan ZRAM, yang akan menciptakan perangkat kompresi blog pada sistem Anda yang meniru disk swap untuk mengurangi file sampah pada disk. Untuk menginstalnya, jalankan perintah ini dengan urut:

sudo add-apt-repository ppa:shnatsel/zram
sudo apt-get update
sudo apt-get install zramswap-enabler


trimakasih telah berkunjung semoga artikel ini bermanfaat............
0 Komentar untuk "memaksimalkan performa ubuntu 12.04"
 
Copyright © 2014 suka_suka - All Rights Reserved
Template By Catatan Info